Menampilkan Jam Komputer Anda dengan Java Script

on 17 Oktober 2009

Wah dah lama juga ya, aku nggak ngeblog..

Kebetulan aku lagi nemuin syntax javascript untuk menampilkan jam yang ada pada komputer Anda, ni syntaxnya..

<div id="jam">
<script language="javascript">
function jam(){

var waktu = new Date();
var jam = waktu.getHours();
var menit = waktu.getMinutes();
var detik = waktu.getSeconds();

if (jam < 10){
jam = "0" + jam;
}
if (menit < 10){
menit = "0" + menit;
}

if (detik < 10){
detik = "0" + detik;
}

var jam_div = document.getElementById('jam');
jam_div.innerHTML = jam + ":" + menit + ":" + detik;
setTimeout("jam()", 1000);
}

jam();
</script>
</div>

Untuk nama - nama variabelnya bisa diganti sesuai keinginan Anda.
Selamat mencoba ya..

0 komentar:

Posting Komentar